Karangan Deskripsi.
SetyaAku rindu senyum seorang laki-laki yang berparaskan wajah tampan,putih, tinggi ,dan bermuka oriental. Dia begitu menyenangkan, sangat humoris, dia selalu ada buat ku, dia juga selalu bisa membuat aku tersenyum walau sedang sedih. Sekarang dia pergi menuntut ilmu ke Negri paman sam.
Buat ku dia adalah sesesok sahabat yang begitu baik dan dermawan. Tingkah lakunya tak akan aku lupakan. Dia juga sangat pintar, aku selalu dibantu membuat tugas. Namun sekarang aku kesepian karena tak ada lagi sahabat seperti dia.
Aku berharap dia cepat kembali ke sini. Bermain dan bercanda lagi dengan ku, andaikan aku sepintar, dan seberuntung dia, pasti aku sudah menyusulnya kmesana.
Karangan Eksposisi
Rasa TakutPernahkan Anda menghadapi situasi tertentu dengan perasaan takut ? Bagaimana cara mengatasinya ? Rasa Takut adalah rasa dimana seseorang merasa bahwa dirinya sedang mengalami situasi atau suasana yang menghilangkan rasa percaya diri mereka akan sesuatu. Di bawah ini ada lima jurus untuk mengatasi rasa takut tersebut.
Pertama, persipakan diri Anda sebaik-baiknya bila menghadapi situasi atau suasana tertentu. Dengan memperiapkan diri saat menghadapi situasi atau suasana tertentu Anda akan merasa siap bahkan merasa bahwa Anda telah melewati situasi dan suasana tersebut.
Kedua, pelajari sebaik-baiknya bila menghadapi situasi tersebut. Anda harus mempelajari baik-baik situasi apa yang sedang Anda hadapi baik ditempat sepi maupun dikeramaian. Karena Anda akan merasa siap dengan segala suasana dan situasi yang telah Anda pelajari.
Ketiga, pupuk dan binalah rasa percaya diri.kepercaya dirian merupakan kunci utama anda dalam mengatasi rasa takut. Dengan percaya diri Anda merasa bahwa Anda mampu melewati situasi dan suasana yang akan Anda lalui tanpa terhalang oleh rasa takut.
Keempat, setelah timbul rasa percaya diri, pertebal keyakinan Anda. Keyakinan Anda dalam mengadapi rasa takut harus dipertebal agar Anda mapu dan yakin bahwa rasa takut iu akan hilangdengan kepercayaan diri yang kuat dan keyakinan yang tinggi
Kelima, untuk menambah rasa percaya diri, kita harus menambah kecakapan atau keahlian melalui latihan atau belajar sungguh-sungguh. Anda juga haarus memiliki keahlian dan kecakaapan dalam suatu bidang, agar rasa percaya diri anda kuat dan menghilangkan rasa takut yang melanda Anda
Karangan Persuaisi
Kebudayaan Indonesia Harus Mulai DijagaIndonesia adalah negeri yang beraneka ragam.bangsa yang multikultur,banyak sekali kebudayaan yang tersebar dari ujung barat ampai ujung timur. Kebudayan nasional yang menjadi ciri khasbangsa khususnya.sebagai warga yang hidup di Indonesia, sebaiknya saat ini kita harus berpikir bahwa kebudayaan Indonesia mulai harus dijaga.Kenapa kebudayaanbangsa Indonesia harus dijaga?Ada beberapa faktor yang menyebabkan kebudayaan Indonesia harusdijaga.Diantaranya, banyak orang yang tidak mengenal budayanya sendiri.
Keanekaragaman budaya yang ada di Indonesia lebih banyak menyebabkan seseorang malas untuk mengetahui bahkan untuk mengenalnya.sehingga tak heran jika ada orang yang tidak tahu tentang kebudayaan Indonesia. Bahkan dia sempat aneh dan terheran-heran jika melihat tari kecak misalnya atau mendengarkan lagu soleram.karena dia tak pernah mengetahuinya dan memang tak pernah mau tahu.
Tak hanya itu, globalisasi atau medernisasiyang terjadi pada dunia saat ini mempunyai pengaruh besar terhadap kelestarian budaya Indonesia.Melalui modernisasi kebudayaan dengan mudah kebudayaan asing dapat masuk ke Indonesia.Dan memang tidak mengherankan, kita bisa lihat dengan jelasdari beberapa media, kebudayaan asing telah merambah luas ke seluruh penjuru nusantara.Kebudayaan-kebudayaan asing ini ternyata lebih mudah membudaya dari pada kebudayaan asli yang sudah ada. Contohnya saja dalam cara berpakaian, kita lebih sering mengikuti orang-orang di luar sana untuk cara berpakaian.
Dengan masuk dan berkembangnya budaya asing ke Indonesiamembuat kebudayaan-kebudayaan daerahtersingkir.tak jarang banyak kebudayaan daerah yang tidak lagi dimunculkan atau malah dapat dikatakan menghilang. Kebudayaan-kebudayaan daerah ini mulai meredup setelah kedatangan kebudayaan asing.Seperti ayang yang sekarang jarangsekali kita dapat menyaksikan pertunjukanwayang secara langsung.Atau tari jaipongyang benar-benar asli, karena yang sering kita lihat adalah tari jaipong yang sudah banyak mengalami perubahan.
Generasi muda Indonesia pun ternyata lebih menyukai kebudayaan asing.Mereka kurang mencintai kebudayaannya sendiri, bahkan ada yang menganggapnya kampungan. Terlihat bahwa generasi muda sekarang lebih bergaya hidup hedonistikatau gaya hidup penuh hura-hura. Generasi muda saat ini lebih menyenangi kebebasan tanpa batas daripada kebebasan dengan batasan norma. Musik yang mereka dengarkan bukn lagi gending karismen atau tanjidor tapi musik yang mereka dengarkan adalah house music atau musik DJ, R&B, Hip-hop, metal dan lain-lain.Tarian mereka bukan lagi jaipongan, kecak, atau pendet tapi tarian mereka dengarkan adalah modern dance, break dance dan lain-lain.
Oleh karena itu, memang sudah saatnya kita sebagai orang Indonesia umumnya dan sebagai generasi muda terpelajar khusunya, harus mulai berpikir untuk menjaga kebudayaan Indonesia.Karena kebudayaan Indonesia adalah ciri khas bangsa Indonesia yang menjadi kebanggaan tersendiri dari bangsa Indonesia. Masyarakat dan pemerintah adalah pelaku sentral dalam proses pelestarian kebudayaan nasional.
Kebudayaan indonesia sebaiknya kita pelihara, kita juga dan kita lestarikan bersama-sama. Jangan sampai kita kehilangan budaya kita sendiri. Marilah kita sama-sama menjaga kebudayaan Indonesia agar jangan sampaiterkubur dan hanya menjadi sejarah anak cucu kita di masa yang akan dating. Marilah kita bersama-sama menjaganya!
Karangan Argumentasi
Kesuburan TanahMempertahankan kesuburan tanah merupakan syarat mutlak bagi tiap-tiap usaha pertanian. Selama tanaman dalam proses menghasilkan, kesuburan tanah ini akan berkurang. Padahal kesuburan tanah wajib diperbaiki kembali dengan pemupukan dan penggunaan tanah itu sebaik-baiknya. Teladan terbaik tentang cara menggunakan tanah dan menjaga kesuburannya dapat kita peroleh pada hutan yang belum digarap petani.
Kesuburan tanah sangat berpengaruh terhadap kesuburan tanamanbagi para petani. Tak hanya baik bagi kesuburan tanah tapi juga akan memperbaiki kualitas dari tanaman sehingga akan mampu menghasilkan niali rupiah yang baik bagi petani.
Karangan Narasi
Wanita Berbaju MerahSetiap pagi aku selalu kesiangan untung masuk ke sekolah. Hingga suatu ketika aku bertemu dengan wanita ber baju merah. Dia berjalan di samping ku. Seolah mengikuti ku dari jarak jauh. Siangnya aku pulang sekolah, aku bertemu kembali dengan wanita itu. Dia duduk didepan depan gang rumah ku sambil menatapku. Aku jalan dengan terburu-buru. Berharap dia kehilangan jejak ku. Sore harinya aku berniat pergi kerumah sahabatku untuk mengerjakan tugas. Dipertengahan jalan aku bertemu lagi dengan wanita itu. Entah kenapa perasaan ku semakin tidak enak dia menghampiri ku. Namun aku panik dan lari meninggalkannya.
Saat aku pulang dari rumah sahabat ku. Aku menemuinya kembali. Dia datang dan menghampiriku, kali ini aku tak bisa lari, dan dia berhasil menjegatku. Dia bercerita panjang lebar, dan memberitahu kalau wanita berbaju merah itu adalah teman kecil ku yang ingin berkunjung kerumah ku. Tak terasa sudah malam, kami pun bergegas untuk pulang kerumah ku.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar